https://i.imgur.com/Cg2kMD6.png

Kuliner Khas Makanan Korea Yang Dicari Wisatawan


Kuliner wisata dengan mendatangi negara Korea Selatan yang memiliki berbagai variasi makanan yang disesuaikan dengan cuaca di negara ini dengan empat musim. Seperti disaat musim dingin Anda bisa mencoba makanan yang hangat dan berkuah.

Ada beberapa klasifikasi makanan yang berkuah seperti guk, tang, dan jjigae. Untuk guk dan tang mempunyai kesamaan karena berkuah sedangkan jjigae berkuah tetapi lebih kental dibandingkan dengan sup yang disajikan dalam wadah batu yang mendidih (hotpot).

Beberapa rekomendasi makanan berkuah dari Korea Selatan akan kami kenalkan untuk Anda pecinta kuliner makanan.

 Kuliner Khas Makanan Korea Yang Dicari Wisatawan

Dweji gukbap (sup daging babi dan nasi)

Ciri khas dari Kota Busan adalah Dweji gukbap, dengan berkuah warna putih susu didalamnya menggunakan potongan daging babi rebus tanpa lemak. Kuah yang di sajikan tanpa bumbu apapun supaya rasanya lebih nikmat dan bisa juga kita masukkan daun kucai yang diiris dan dibumbui dengan cabai.

 Kuliner Khas Makanan Korea Yang Dicari Wisatawan

Sundubu Jjigae (sup tahu sutra pedas)

Bahan utama yang digunakan adalah sundubu jjigae adalah tahu sutra, daging babi cincang, kerang, telur dan kimchi. Kesemua menu ini di campur dalam kuah yang berwarna merah pedas, gurih dan kental. Anda bisa mengganti toppingnya dengan daging sapi atau daging ayam.

Kuliner Khas Makanan Korea Yang Dicari Wisatawan

Doenjang jjigae

Bagi yang tidak menyukai pedas, sangat cocok untuk mencoba Doenjang jjigae. Karena kuah sup ini dibuat dari pasta kedelai Korea. Dengan warna kecoklatan, rasa yang gurih dan memiliki aroma khas tersendiri. Sup ini biasanya dicampur dengan rebusan zucchini, tahu putih yang telah di potong kotak kotak, daging sapi, bawang bombay dan irisam daun bawang. Dengan rasa yang gurih dan cocok untuk di makan kapan saja.

 Kuliner Khas Makanan Korea Yang Dicari Wisatawan

Kimchi Jjigae (sup kimchi pedas)

Bagi yang menyukai makanan asam pedas bisa mencoba dengan kimchi jjigae. Makanan ini terbuat dari kimchi sawi putih yang sudah lumayan tua, dengan menggunakan sawi yang tua akan memberikan rasa yang lebih kuat. Dengan menggunakan topping daging babi cincang, tuna atau makerel.

Kuliner Khas Makanan Korea Yang Dicari Wisatawan

Seollongtang (sup tulang sapi)

Makanan khas Korea Selatan ini terbuat dari rebusan tulang sapi. Dimana tulang sapi dimasak berjam jam dengan api yang rendah dan nantinya menghasilkan kuah berkaldu  berwarna putih susu dengan rasa yang menggiurkan di lidah kita.

Dengan menggunakan topping potongan daging sapi rebus yang di iris dengan tipis. Seollongtang disajikan tanpa bumbu tambahan lainnya, tinggal menambahkan garam, merica, bawang putih tumbuk dan daun bawang. Saat disantap dengan menggunakan nasi putih pans dan aneka kimchi.
Share:

No comments:

Post a Comment

SENANGPOKER

recent posts

Popular Posts

rajasenangqq

Recent Comments