Liburan di Jakarta tidak lengkap jika Anda tidak mencoba mencari kuliner wisata. Anda cukup mengunjungi di Kelapa Gading yang terkenal dengan salah satu surganya kuliner di daerah Jakarta. Mulai tersedia menu dari Indonesia, Asian dan Western.
Coco Parfait
Ingin mencari makanan penutup cukup mencoba dengan es krim rasa kelapa dan berbagai aneka topping yang digunakan seperti tempurung kelapa sebagai wadah dari kelasi dengan es krim kelapa, flakes, kraffel, potongan kacang dan saus karamel.
Selain menggunakan coco parfait, Kalasi memberikan berbagai macam topping yang semuanya dihidangkan dengan menggunakan tempurung kelapa. Harga yang dibandrol sebesar 33 ribu dan lokasi di Mall Kelapa Gading 3, Gading Walk, Lantai Ground, Jl. Kelapa Gading Boulevard, Kelapa Gading, Jakarta.
Peanut Butter French
Peanut Butter merupakan salah satu makanan yang dikategorikan termasuk makanan yang manis. Biasanya dipadukan dengan coklat namun kali ini sidajikan coffee shop Six Ounces Coffee berbeda.
Peanut Butternya dipadukan dengan daging bacon. Manis dan rasa gurih dari daging bacon ini menjadi salah satu kesatuan yang tidak terduga. Dengan menggunakan taburan marshmallow di atas Peanut Butter.
Gading Indah Raya Blok NB 2 No. 1, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Rainbow Pasta & Pink Pesto Linguine With Breaded Dory
Kue rainbow ini banyak disukai banyak orang, kali ini Awesome Coffee memmberikan menu yang cukup unik dengan Rainbow Pasta. Setiap helaian dari pasta ini berbeda warnanya.
Dengan menggunakan toping potongan breaded dory yang cukup besar, dengan menu yang disajikan berwarna pink yang dihasilkan dari saus pesto dengan diracik sedemikian rupa.
Harga yang dibandrol seharga 65 ribu untuk Rainbow Pasta, dan Pink Resto Linguine seharga 68 ribu. Berlokasi di Rukan Graha Boulevard, Blok B No. 18, Kelapa Gading, Jakarta Utara: (021) 22454473. Jam Operasional: 08.00 – 21.00 WIB.
No comments:
Post a Comment