https://i.imgur.com/Cg2kMD6.png

Makanan Khas Foodtopia


Di kawasan Tebet Restoran bernama Foodtopia menyediakan ayam geprek bertabur dengan serundeng sentuhan unik di restoran ini. Menu lainnya seperti bandeng matah, kangkung ngebul. Dekorasi restoran ini dengan sentuhan kolonial dengan di hiasi lukisan yang menghiasi setiap dinding restoran tersebut. Luas ruangannya cukup luas dengan tersedia taman bermain khusus Anda yang membawa keluarga besert anak anak.

Makanan Khas Foodtopia

Menu di Foodtopia tersedia dengan berbagai hidangan khas makanan Indonesia, dengan mengusung tema " Indonesian Food With a Twist ". Semua menu makanan tidak menggunakan MSG, seperti menu Nachos Indonesia Raya, Asinan Gulung Pelangi, Ketan Tempo Dulu, Brondong Ayam Renyah, Ikan Ngebul, Lidah Tumis Cabe, Nasi Tumplek Lidah dan masih ada menu lainnya.Dengan harg yang bervariasi dan tidak terlalu mahal juga.

Makanan Khas Foodtopia

Uniknya menu khasnya seperti nasi gurih kecombrang berbentuk kerucut, dalam nasinya ada irisan kecombrang, teri medan dan irisan daun jeruk. Rasa aroma nasi kecombrang begitu harum walaupun ada sedikit asam dikarenakan menggunakan kecombrang.

Makanan Khas Foodtopia

Ayam geprek serundeng menjadi ciri khas menu di restoran ini, dengan ayam goreng yang telah digeprak dan ditaburi serundeng dan penyajian tambahan dengan salad dan sambal. Rasa dari ayam ini terasa gurih dikarenakan menggunakan bumbu kuning dan di goreng lebih kering sehingga terasa renyah ditambah dengan sambal pedas, nikmatnya!

Makanan Khas Foodtopia

Untuk menu sayuran seperti kangkung ngebul yang disajikan diatas hot plate, menu di dalam sayuran kangkung ini ada tambahan kacang tanah goreng, tauge, dan sambal terasi yang cukup pekat tercium seakan akan kangkung belacan yang dimakan.

Bandeng bakar sambal matah, dengan menggunakan ikan bandeng utuh tanpa ada duri dan diberi bumbu sambal matah royal pada permukaanya dan diirisi dengan mangga muda

Share:

No comments:

Post a Comment

SENANGPOKER

recent posts

Popular Posts

rajasenangqq

Recent Comments

Blog Archive